Pemerintah Kota Dumai Matangkan Persiapan Operasional Penuh Bandara Pinang Kampai

- Penulis

Rabu, 9 Juli 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DUMAI – Wakil Wali Kota Dumai, Sugiyarto, menghadiri Pertemuan Lanjutan Koordinasi terkait Operasional Bandar Udara Pinang Kampai Dumai yang diselenggarakan di Kantor Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Stasiun Pekanbaru, Selasa (08/07/2025).

Pertemuan ini merupakan bagian dari rangkaian upaya bersama untuk memastikan kesiapan operasional Bandara Pinang Kampai secara menyeluruh. Hadir pula Sekretaris Dinas Perhubungan Kota Dumai serta jajaran teknis lainnya guna membahas langkah-langkah konkret menjelang pengoperasian penuh bandara tersebut.

Pada kesempatan tersebut Wakil Wali Kota Dumai Sugiyarto menyampaikan apresiasi terhadap kerja sama lintas sektor yang telah dilakukan selama ini serta menegaskan bahwa proses persiapan telah menunjukkan perkembangan signifikan.

“Alhamdulillah, persiapan operasional Bandara Pinang Kampai sudah berada pada tahap yang sangat baik, insya Allah, jika tidak ada kendala, rencananya pada bulan Agustus ini bandara akan mulai beroperasi secara penuh,” ujar Sugiyarto.

Lebih lanjut, Beliau mengajak seluruh masyarakat Kota Dumai untuk mendukung penuh dan turut mendoakan kelancaran proses ini.

“Mohon doa dan dukungan dari seluruh masyarakat, mari kita sambut pengoperasian penuh Bandara Pinang Kampai ini.

Berita Terkait

Karutan Dumai Terus Tingkatkan Sinergitas Silaturahmi Dengan Kepala Bea dan Cukai Dumai
Memperkuat Ketahanan Pangan Riau: Polres Dumai Tanam Ribuan Bibit Jagung Serentak, Gudang Pangan Diresmikan untuk Swasembada 2025
Walikota Dumai Ajak Komunikasi Literasi Bangkitkan Samangat Generasi Muda
Serap Ratusan Tenaga Kerja, 6 SPPG di Kota Dumai Beroperasi Dengan Produksi Ribuan Porsi MBG Perharinya
Kamar Warga Binaan di Geledah Dengan Menyasar Sejumlah Blok Hunian
Rutan Dumai Gandeng Puskesmas Bumi Ayu Berikan Penyuluhan Kesehatan Bagi Warga Binaan
AKBP Angga Febrian Pimpin Green Policing: Polres Dumai Gandeng TK Santo Tarcisius Lestarikan Lingkungan
Kadisub Dumai, Said Effendi,SE, M,M, Menerima Kunjungan Silaturahmi dan Audiensi Dari Gerakan Mahasiswa dan Pemuda Peduli Dumai
Tag :

Berita Terkait

Rabu, 8 Oktober 2025 - 09:34 WIB

Karutan Dumai Terus Tingkatkan Sinergitas Silaturahmi Dengan Kepala Bea dan Cukai Dumai

Rabu, 8 Oktober 2025 - 09:06 WIB

Memperkuat Ketahanan Pangan Riau: Polres Dumai Tanam Ribuan Bibit Jagung Serentak, Gudang Pangan Diresmikan untuk Swasembada 2025

Selasa, 7 Oktober 2025 - 17:35 WIB

Walikota Dumai Ajak Komunikasi Literasi Bangkitkan Samangat Generasi Muda

Selasa, 7 Oktober 2025 - 17:25 WIB

Serap Ratusan Tenaga Kerja, 6 SPPG di Kota Dumai Beroperasi Dengan Produksi Ribuan Porsi MBG Perharinya

Selasa, 7 Oktober 2025 - 14:20 WIB

Kamar Warga Binaan di Geledah Dengan Menyasar Sejumlah Blok Hunian

Berita Terbaru