Percobaan Pencurian Kabel, Sirine PT KPI RU 2 Dumai Berbunyi

- Penulis

Selasa, 29 Juli 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DUMAI – Bunyi sirene yang terdengar pada hari Selasa (29/072025) dini hari berasal dari Kilang PT KPI RU 2 Dumai itu diakibatkan oleh percobaan pencurian kabel telepon.

Kejadian tersebut sempat menjadi perhatian warga khusus nya yang berada di lingkungan Kelurahan Tanjung Palas. Tidak menunggu lama pihak Pertamina langsung memberi klasifikasi.

Agustiawan, ST selaku Area Manager Communication Relationship & CSR PT Kilang Pertamina RU 2 Dumai melalui video berdurasi 1.28 menit menjelaskan “Telah terjadi gangguan telekomunikasi yang mengarah kepada sirine, setelah diadakan investigasi ternyata hal ini disebabkan adanya upaya pencurian kabel telpon yang dilakukan oleh orang tidak dikenal pada malam tadi.”

Kepala Humas Pertamina itu menyampaikan juga “Tidak ada korban dalam kejadian tersebut dan saat ini Kilang Pertamina RU beroperasi dengan aman dan normal tanpa ada gangguan, jika ada kondisi emergency maka akan dibunyikan sirene secara bergelombang selama tiga menit.”

Kejadian pencurian ini terus ditindaklanjuti oleh pihak Pertamina, dan penanganan kerusakan jaringan kabel sedang dilaksanakan.

“Kami juga menyampaikan permintaan maaf kepada masyarakat atas kejadian yang mengakibatkan ketidaknyamanan akibat bunyi sirine tersebut” tutup Agustiawan.(Pantauriau)
Editor : Feri Windria

Berita Terkait

Dinas Pekerjaan Umum Kota Dumai Melaksanakan Rapat Sosialisasi Program Penangan Banjir Segmen 6 di Kelurahan Laksamana
Bagaimana Peran Serta Perusahaan Membangun Infrastruktur di Kecamatan Medang Kampai
Pelaku Penyelundupan Manusia di Dumai Ditangkap
Polresta Jambi Gagalkan Amankan Pelaku Pembawa 602 Gram Sabu
Tetapkan Skala Prioritas, Pemko Dumai Segera Gesa Lanjutan Penanggulang Banjir di Sungai Dumai
Kapolda Riau Irjen Herry Heryawan Lantik Pejabat Baru Polda Riau, Ini Daftarnya
Polisi Dalami Temuan Narkoba Hasil Razia Satpol PP di Indo Kost Dumai
Abang dan Adik Resmi Dilantik Sebagai PPPK

Berita Terkait

Kamis, 15 Januari 2026 - 08:30 WIB

Dinas Pekerjaan Umum Kota Dumai Melaksanakan Rapat Sosialisasi Program Penangan Banjir Segmen 6 di Kelurahan Laksamana

Kamis, 15 Januari 2026 - 07:24 WIB

Bagaimana Peran Serta Perusahaan Membangun Infrastruktur di Kecamatan Medang Kampai

Kamis, 15 Januari 2026 - 06:38 WIB

Pelaku Penyelundupan Manusia di Dumai Ditangkap

Rabu, 14 Januari 2026 - 17:29 WIB

Polresta Jambi Gagalkan Amankan Pelaku Pembawa 602 Gram Sabu

Rabu, 14 Januari 2026 - 17:25 WIB

Tetapkan Skala Prioritas, Pemko Dumai Segera Gesa Lanjutan Penanggulang Banjir di Sungai Dumai

Berita Terbaru

Berita

Pelaku Penyelundupan Manusia di Dumai Ditangkap

Kamis, 15 Jan 2026 - 06:38 WIB