Imigran Pencari Suaka Abaikan Himbauan Pemko Pekanbaru

- Penulis

Selasa, 6 Januari 2015

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Imigran para pencari suaka.

PEKANBARU, Tribunriau-
Pemerintah Kota (Pemko) Pekanbaru telah menegaskan akan menangkap dan mengembalikan imigran pencari suaka yang berkeliaran. Namun hal itu dianggap angin lalu saja oleh para imigran.

Hal itu tergambar dari sikap para imigran pencari suaka yang masih saja kongkow-kongkow di mesjid Agung Annur seperti biasanya. Padahal mereka sudah dihimbau agar tidak berkeliaran kemana-mana.

“Sampai hari ini, mereka (imigran pencari suaka) masih nongkrong-nongkrong di halaman mesjid Agung Annur Pekanbaru,” terang Bagus Himawan, warga Tangkerang yang sering berolahraga sore di halaman mesjid Agung Anur.

Ketika disinggung himbauan Pemko yang akan menangkap dan mengembalikan para imigran tersebut ke tempat penampungannya, Bagus mengatakan bahwa himbauan dan peringatan pemko tidak diindahkan oleh para imigran.

“Kok kayaknya peringatan Pemko tidak dihargai sama sekali oleh para imigran itu. Apa para imigran tidak mengetahuinya ya,” kata Bagus.

Tidak hanya di Masjid Agung, puluhan migran gelap juga berkeliaran bebas di sekitar Kantor Imigrasi Pekanbaru. Mereka memenuhi setiap sudut pinggir pagar. Membentang tikar untuk duduk dan berbaring.(rtc/isk)

Berita Terkait

Program Khitan Ceria BAZNAS Kota Dumai di Puskesmas Dumai Barat
PT. Pelita Agung Agrindustri Dumai Menggelar Pasar Murah Dihari ke 3 di Kelurahan Bukit Batrem
100 Orang Ojek Online Menerima Manfaat Program Servis dan Ganti Oli Gratis dari Baznas RI dan Baznas Kota Dumai
GMBD Buka Posko Korban Bencana Alam Sumut
Wujud Kepedulian Sosial untuk Warga Sekitar Pelabuhan, Pelindo Dumai Berbagi
Pelindo Dumai Telah Mengucurkan Dana TJSL (Tanggung Jawab Sosial Lingkungan) dan Bansos (Bantuan Sosial) Sebesar Rp 500 Juta di Tahun 2025
Koramil 03/Sungai Sembilan Melalui Babinsa Koramil 03/SS Melaksanakan Jum,at Berkah
Kilang Pertamina Dumai Berikan Pelayanan Medis Bagi Warga Terdampak Kejadian

Berita Terkait

Minggu, 21 Desember 2025 - 12:51 WIB

Program Khitan Ceria BAZNAS Kota Dumai di Puskesmas Dumai Barat

Rabu, 17 Desember 2025 - 08:10 WIB

PT. Pelita Agung Agrindustri Dumai Menggelar Pasar Murah Dihari ke 3 di Kelurahan Bukit Batrem

Senin, 8 Desember 2025 - 06:41 WIB

100 Orang Ojek Online Menerima Manfaat Program Servis dan Ganti Oli Gratis dari Baznas RI dan Baznas Kota Dumai

Jumat, 5 Desember 2025 - 07:49 WIB

GMBD Buka Posko Korban Bencana Alam Sumut

Jumat, 28 November 2025 - 10:04 WIB

Wujud Kepedulian Sosial untuk Warga Sekitar Pelabuhan, Pelindo Dumai Berbagi

Berita Terbaru

Berita

Pelaku Penyelundupan Manusia di Dumai Ditangkap

Kamis, 15 Jan 2026 - 06:38 WIB