Jumlah Pelaku UMKM di Pekanbaru Tahun Ini Meningkat

- Penulis

Jumat, 16 Agustus 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy


Ket foto – Kepala Dinas Koperasi dan UMKM Kota Pekanbaru, Sarbaini – 

PEKANBARU – Berdasarkan data Dinas Koperasi Usaha Kecil dan Menengah (Diskop UKM) Kota Pekanbaru, pada tahun 2024 jumlah pelaku UMKM di Pekanbaru meningkat. Saat ini diketahui jumlah pelaku UMKM di Kota Pekanbaru mencapai 26.684 UMKM.

“Sampai Agustus 2024 jumlah pelaku UMKM kita sebanyak 26.684 pelaku UMKM. Jadi naik dari tahun ke tahun,” terang Kepala Diskop UKM Kota Pekanbaru, Sarbaini, Rabu (14/8/2024).

Walau anggaran terbatas, disampaikan Sarbaini, pihaknya berupaya mengembangkan UMKM di Kota Pekanbaru dengan cara melakukan pembinaan.

“Dengan situasi dan kondisi, serta keadaan keuangan yang terbatas, kita terus berusaha melakukan pembinaan terhadap pelaku UMKM,” jelasnya.

Selain pembinaan, Diskop UKM Kota Pekanbaru juga turut membantu pelaku UMKM dalam memasarkan berbagai produk yang dihasilkan.

“Contohnya baru-baru ini ada kegiatan yang sifatnya mengumpulkan orang ramai dan kita bisa membawa UMKM kita untuk ikut ambil bagian dalam kegiatan tersebut, untuk mempromosikan produk-produk hasil pelaku UMKM kita yang ada di Kota Pekanbaru,” ujarnya.(Kominfo9/rd3)

Berita Terkait

Bagaimana Peran Serta Perusahaan Membangun Infrastruktur di Kecamatan Medang Kampai
Pelaku Penyelundupan Manusia di Dumai Ditangkap
Polresta Jambi Gagalkan Amankan Pelaku Pembawa 602 Gram Sabu
Tetapkan Skala Prioritas, Pemko Dumai Segera Gesa Lanjutan Penanggulang Banjir di Sungai Dumai
Kapolda Riau Irjen Herry Heryawan Lantik Pejabat Baru Polda Riau, Ini Daftarnya
Polisi Dalami Temuan Narkoba Hasil Razia Satpol PP di Indo Kost Dumai
Abang dan Adik Resmi Dilantik Sebagai PPPK
PMII Dumai Berganti Nahkoda: Sahrizal rahman Dorong Arah Gerakan Kritis dan Kontrol Sosial

Berita Terkait

Kamis, 15 Januari 2026 - 07:24 WIB

Bagaimana Peran Serta Perusahaan Membangun Infrastruktur di Kecamatan Medang Kampai

Kamis, 15 Januari 2026 - 06:38 WIB

Pelaku Penyelundupan Manusia di Dumai Ditangkap

Rabu, 14 Januari 2026 - 17:29 WIB

Polresta Jambi Gagalkan Amankan Pelaku Pembawa 602 Gram Sabu

Rabu, 14 Januari 2026 - 17:25 WIB

Tetapkan Skala Prioritas, Pemko Dumai Segera Gesa Lanjutan Penanggulang Banjir di Sungai Dumai

Rabu, 14 Januari 2026 - 11:20 WIB

Kapolda Riau Irjen Herry Heryawan Lantik Pejabat Baru Polda Riau, Ini Daftarnya

Berita Terbaru

Berita

Pelaku Penyelundupan Manusia di Dumai Ditangkap

Kamis, 15 Jan 2026 - 06:38 WIB