Kepala Dinas Pekerjaan Umum Kota Dumai Mengikuti Rapat Koordinasi Terkait Pengendalian Banjir di Kota Dumai

- Penulis

Kamis, 9 Oktober 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ket foto : kepada Dinas Pu pakai baju warna hitam

DUMAI – Kepala Dinas Pekerjaan Umum Kota Dumai Riau Satrya Alamsyah, S.T., M.T, bersama dengan Kepala Bidang Sumber Daya Air Wan Rieko Candra, S.T., mengikuti Rapat Penanggulangan Banjir di Kota Dumai.

Acara digelar diruang rapat Dinas Komunikasi, Informatika, Statistik dan Persandian Kota Dumai, Jalan H. Soebrantas, Kamis (09/10/2025).

Wali Kota Dumai H. Paisal, SKM., MARS membuka kegiatan ini. Turut hadir Asisten II Setdako DumaiĀ  Yusmanidar, Dinas Pertanahan dan Tata Ruang Kota Dumai, Bappeda Kota Dumai, Dinas Lingkungan Hidup Kota Dumai, Inspektorat Daerah Kota Dumai, dan Camat serta Lurah Kota Dumai.

Pembahasan pada rapat ini mengenai Koordinasi Pengendalian Banjir dan Delianasi Pengadaan Tanah untuk Rencana Penanggulangan Banjir.

Kepala Dinas Pekerjaan Umum Kota Dumai memaparkan lokasi yang masuk dalam rencana penanggulangan banjir, baik itu untuk turap, tanggul serta embung dan untuk kawasan bakau yang harus tetap diperhatikan.

Pada kegiatan ini Wali Kota Dumai juga turut menyampaikan untuk segera memfinalkan teknis serta titik-titik kawasan yang masuk dalam rencana penanggulangan banjir dan kepada pihak-pihak terkait untuk terus berkoordinasi sehingga rencana ini dapat dieksekusi dengan baik.

Berita Terkait

Polresta Jambi Gagalkan Amankan Pelaku Pembawa 602 Gram Sabu
Tetapkan Skala Prioritas, Pemko Dumai Segera Gesa Lanjutan Penanggulang Banjir di Sungai Dumai
Kapolda Riau Irjen Herry Heryawan Lantik Pejabat Baru Polda Riau, Ini Daftarnya
Polisi Dalami Temuan Narkoba Hasil Razia Satpol PP di Indo Kost Dumai
Abang dan Adik Resmi Dilantik Sebagai PPPK
PMII Dumai Berganti Nahkoda: Sahrizal rahman Dorong Arah Gerakan Kritis dan Kontrol Sosial
Polres Dumai Gelar Sosialisasi DIPA RKA-KL TA 2026 dan Penandatanganan Pakta Integritas
Petugas Satpol PP Dumai Amankan WNA Cina dan Siswi SMK Sekamar
Tag :

Berita Terkait

Rabu, 14 Januari 2026 - 17:29 WIB

Polresta Jambi Gagalkan Amankan Pelaku Pembawa 602 Gram Sabu

Rabu, 14 Januari 2026 - 17:25 WIB

Tetapkan Skala Prioritas, Pemko Dumai Segera Gesa Lanjutan Penanggulang Banjir di Sungai Dumai

Rabu, 14 Januari 2026 - 11:20 WIB

Kapolda Riau Irjen Herry Heryawan Lantik Pejabat Baru Polda Riau, Ini Daftarnya

Rabu, 14 Januari 2026 - 11:09 WIB

Polisi Dalami Temuan Narkoba Hasil Razia Satpol PP di Indo Kost Dumai

Rabu, 14 Januari 2026 - 04:47 WIB

Abang dan Adik Resmi Dilantik Sebagai PPPK

Berita Terbaru

Berita

Abang dan Adik Resmi Dilantik Sebagai PPPK

Rabu, 14 Jan 2026 - 04:47 WIB