Komsos Dengan Warga, Koptu Erwan Anggota Koramil 03/SS Ingatkan Bahaya Karhutla

- Penulis

Selasa, 9 Juli 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy


DUMAI
– Sambangi warga binaan, anggota Koramil 03/SS Kodim 0329/Dumai Koptu Erwan melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) dengan masyarakat binaannya di RT. 11, Kelurahan Basilam , Kecamatan Sungai Sembilan. Selasa (09/07/2024).

Kegiatan komsos merupakan tugas rutin  untuk mengetahui perkembangan situasi di wilayah, selain itu juga bertujuan untuk mempererat tali silaturahmi dengan warga demi terwujudnya kemanunggalan TNI dengan rakyat.

Dalam kegiatan komsos tersebut anggota Koramil 03/SS melaksanakan sosialisasi bahaya kebakaran hutan dan lahan (karhutla) kepada warga binaan.

Selain memberikan pemahaman tentang dampak buruk yang ditimbulkan akibat karhutla, anggota Koramil 03/SS juga mengajak kepada masyarakat untuk sama- sama peduli menjaga dan mencegah terjadinya kebakaran hutan dan lahan. Salah satunya agar dalam membuka lahan pertanian dengan cara tidak dibakar.

“Apabila menemukan tanda-tanda kebakaran segera melaporkan kepada Babinsa dan Bhabinkamtibmas atau kepada petugas terkait yang ada di wilayah setempat agar api segera dipadamkan,” ujarnya, ” Papar Koptu Erwin anggota Koramil 03/SS

Berita Terkait

Dinas Pekerjaan Umum Kota Dumai Melaksanakan Rapat Sosialisasi Program Penangan Banjir Segmen 6 di Kelurahan Laksamana
Bagaimana Peran Serta Perusahaan Membangun Infrastruktur di Kecamatan Medang Kampai
Pelaku Penyelundupan Manusia di Dumai Ditangkap
Polresta Jambi Gagalkan Amankan Pelaku Pembawa 602 Gram Sabu
Tetapkan Skala Prioritas, Pemko Dumai Segera Gesa Lanjutan Penanggulang Banjir di Sungai Dumai
Kapolda Riau Irjen Herry Heryawan Lantik Pejabat Baru Polda Riau, Ini Daftarnya
Polisi Dalami Temuan Narkoba Hasil Razia Satpol PP di Indo Kost Dumai
Abang dan Adik Resmi Dilantik Sebagai PPPK

Berita Terkait

Kamis, 15 Januari 2026 - 08:30 WIB

Dinas Pekerjaan Umum Kota Dumai Melaksanakan Rapat Sosialisasi Program Penangan Banjir Segmen 6 di Kelurahan Laksamana

Kamis, 15 Januari 2026 - 07:24 WIB

Bagaimana Peran Serta Perusahaan Membangun Infrastruktur di Kecamatan Medang Kampai

Kamis, 15 Januari 2026 - 06:38 WIB

Pelaku Penyelundupan Manusia di Dumai Ditangkap

Rabu, 14 Januari 2026 - 17:29 WIB

Polresta Jambi Gagalkan Amankan Pelaku Pembawa 602 Gram Sabu

Rabu, 14 Januari 2026 - 17:25 WIB

Tetapkan Skala Prioritas, Pemko Dumai Segera Gesa Lanjutan Penanggulang Banjir di Sungai Dumai

Berita Terbaru

Berita

Pelaku Penyelundupan Manusia di Dumai Ditangkap

Kamis, 15 Jan 2026 - 06:38 WIB