Pemkab Meranti Lanjutkan Pembangunan Jalan Lintas Lukun-Sungai Tohor

- Penulis

Senin, 15 September 2014

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pembangunan Jalan Lintas Lukun-Sungai Tohor Kecamatan Tebing Tinggi Timur

MERANTI- Pemkab Kepulauan Meranti kembali melanjutkan pembangunan Jalan Lintas Lukun-Sungaitohor Kecamatan Tebing Tinggi Timur (3T) pada TA 2014 dengan Anggara Rp. 13.579.268.000.

Demikian disampaikan Camat 3T, Helfandi,SE.M.Si, kepada riauterkini.com belum lama ini melalui Pers rillis kontak BlackBerry Massage (BBM).

Dikatakannya, Pembangunan Jalan Lintas Lukun-Sungaitohor ini dikerjakan oleh PT. Dambha Prima Utama ,dengan waktu pelaksanaan 160 Hari Kalender dan diawasi Konsultan Pengawas CV.Refena Kembar Anugrah.

“Pembangunan Jalan ini memang dinanti kehadirannya dan diidam-idamkan oleh masyarakat 10 desa di Kecamatan 3T, karna jalan lintas ini adalah jalan penyanggah menuju ke-ibu kota Kabupaten Kepulauan Meranti di Selatpanjang melalui jalur darat,”Sebutnya.

Pembangunan jalan Base C ini diharapkannya pada 2015 nanti sudah dapat dimanfaatkan masyarakat, sehingga bisa menunjang perekonomian masyarakat terutama yang bergerak dibidang pertanian dan perkebunan. (rtc)

Berita Terkait

Anak TK Prayuda Karta Diajak Jaga Lingkungan Melaksanakan AGIP Penanaman Pohon
Diminta Polres Dumai dan Polda Riau Usut Tuntas Izin Tambang Galian C di Dumai
Polda Riau Diminta Usut Tuntas Izin Tambang Galian C di Dumai
Dinas PU Kota Dumai Rapat Koordinasi Lanjutan Terkait Pengendalian Banjir di Kota Dumai
Dinas PU Gelar Rapat Rencana Percepatan Proses Ganti Rugi Tanah, Bangunan dan Tanaman Terkait Pembangunan Jalan Paus II Kecamatan Dumai Barat
Kilang Pertamina Dumai Perkuat Ketahanan Masyarakat Pesisir di Desa Mundam
Bongkar Muat Bungkil Sawit di Kawasan PT Pelindo Dumai: GM Pelindo, Kami Tetap Lakukan Upaya Menjaga Kesehatan Masyarakat
Wako Paisal Letak 6 Unit Tempat Pembuangan Sampah di Taman Bukit Gelanggang Dumai

Berita Terkait

Senin, 8 Desember 2025 - 06:09 WIB

Anak TK Prayuda Karta Diajak Jaga Lingkungan Melaksanakan AGIP Penanaman Pohon

Sabtu, 22 November 2025 - 13:36 WIB

Diminta Polres Dumai dan Polda Riau Usut Tuntas Izin Tambang Galian C di Dumai

Sabtu, 22 November 2025 - 13:00 WIB

Polda Riau Diminta Usut Tuntas Izin Tambang Galian C di Dumai

Rabu, 12 November 2025 - 06:13 WIB

Dinas PU Kota Dumai Rapat Koordinasi Lanjutan Terkait Pengendalian Banjir di Kota Dumai

Selasa, 28 Oktober 2025 - 06:16 WIB

Dinas PU Gelar Rapat Rencana Percepatan Proses Ganti Rugi Tanah, Bangunan dan Tanaman Terkait Pembangunan Jalan Paus II Kecamatan Dumai Barat

Berita Terbaru

Berita

Abang dan Adik Resmi Dilantik Sebagai PPPK

Rabu, 14 Jan 2026 - 04:47 WIB