Pendampingan Tim KLH – BPLH RI di TPA Mekar Sari Guna Penyesuaian Progres Lapangan Dalam Pelaksanaan SK 488 Tahun 2025

- Penulis

Rabu, 16 Juli 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DUMAI – Peninjauan langsung di TPA Mekar Sari Kota Dumai sekaligus Pendampingan Tim Kementerian Lingkungan Hidup/ Badan Pengendalian Lingkungan Hidup Republik Indonesia oleh Kepala Dinas Lingkungan Hidup Kota Dumai melalui Kepala Bidang PSLB3 Dinas Lingkungan Hidup Kota Dumai, Rabu (16/07/2025).

Tim Kementerian Lingkungan Hidup Kota Dumai/ Badan Pengendalian Lingkungan Hidup Republik Indonesia yang terdiri dari 3 (tiga) orang perwakilan, yaitu Arief Hendratmi (Pengendali Dampak Lingkungan Ahli Muda), Keza Wibowo (Pengendali Dampak Lingkungan Ahli Pertama), Ari Roslina Kusnayati (Pengendali Dampak Lingkungan Ahli Pertama).

Bersama TIM dari Kementerian Lingkungan Hidup/Badan Pengendalian Lingkungan Hidup RI, dilakukan verifikasi data dan penyesuaian lapangan untuk meninjau langsung progres pelaksanaan SK 488 Tahun 2025, guna memastikan setiap tahapan berjalan sesuai dengan pedoman dan target yang ditetapkan.

Berita Terkait

Paparan Bersama Tim Kementrian Lingkungan Hidup BPLH RI Terkait Verifikasi Data SK 488 Tahun 2025
Dugaan Penggelapan: PT SJIO Diduga Tahan Mobil Tangki CPO Secara Ilegal
Dispersip Dumai Gelar Pelatihan Pengelolaan Perpustakaan Sekolah Menuju Pemenuhan Standar Nasional Perpustakaan
Wakil Walikota Sugiyarto Paparkan REPLY di Hadapan Tim Verifikator
Ketua dan Anggota DPRD Kota Dumai Ikuti Latihan Menembak Bersama Bea Cukai di Detasemen Arhanud Peluru Kendali 4 Dumai
Rangkaian Prosesi Sertijab Kapolres Baru
Ratusan Honorer R4 Kota Dumai Hearing ke DPRD Kota Dumai
Ratusan Honorer R4 Kota Dumai Hearing ke DPRD Kota Dumai

Berita Terkait

Rabu, 16 Juli 2025 - 19:22 WIB

Pendampingan Tim KLH – BPLH RI di TPA Mekar Sari Guna Penyesuaian Progres Lapangan Dalam Pelaksanaan SK 488 Tahun 2025

Rabu, 16 Juli 2025 - 19:14 WIB

Paparan Bersama Tim Kementrian Lingkungan Hidup BPLH RI Terkait Verifikasi Data SK 488 Tahun 2025

Rabu, 16 Juli 2025 - 16:03 WIB

Dugaan Penggelapan: PT SJIO Diduga Tahan Mobil Tangki CPO Secara Ilegal

Rabu, 16 Juli 2025 - 14:27 WIB

Dispersip Dumai Gelar Pelatihan Pengelolaan Perpustakaan Sekolah Menuju Pemenuhan Standar Nasional Perpustakaan

Rabu, 16 Juli 2025 - 14:23 WIB

Wakil Walikota Sugiyarto Paparkan REPLY di Hadapan Tim Verifikator

Berita Terbaru