Pimpin Apel Pagi, Plt. Karutan Dumai Evaluasi Kinerja dan Penguatan Tugas

- Penulis

Senin, 8 September 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DUMAI – Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas IIB Dumai melaksanakan apel pagi bersama jajaran pegawai, Senin (8/9/2025), di lapangan serbaguna Rutan Dumai. Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Plt. Kepala Rutan Dumai, Imam Purwanto.

Dalam amanatnya, Plt. Karutan menekankan pentingnya kedisiplinan, profesionalisme, serta tanggung jawab setiap petugas dalam menjalankan tugas. Apel pagi kali ini juga dimanfaatkan sebagai momentum untuk melakukan evaluasi kinerja serta memberikan arahan perbaikan agar pelaksanaan tugas ke depan lebih optimal.

“Setiap tugas yang kita jalankan perlu dievaluasi agar terus ada peningkatan. Mari kita bekerja dengan semangat, penuh integritas, dan saling mendukung untuk mencapai target kinerja,” ujar Imam.

Selain evaluasi, apel pagi juga menjadi wadah penyampaian informasi terkini, penguatan koordinasi, serta penegasan komitmen bersama dalam menjaga keamanan dan ketertiban di lingkungan Rutan Dumai.

Berita Terkait

Dinas Pekerjaan Kota Dumai Bahas Peningkatan Jalan Strategis Dumai
Dinas Pekerjaan Umum Kota Dumai Melaksanakan Rapat Sosialisasi Program Penangan Banjir Segmen 6 di Kelurahan Laksamana
Bagaimana Peran Serta Perusahaan Membangun Infrastruktur di Kecamatan Medang Kampai
Pelaku Penyelundupan Manusia di Dumai Ditangkap
Polresta Jambi Gagalkan Amankan Pelaku Pembawa 602 Gram Sabu
Tetapkan Skala Prioritas, Pemko Dumai Segera Gesa Lanjutan Penanggulang Banjir di Sungai Dumai
Kapolda Riau Irjen Herry Heryawan Lantik Pejabat Baru Polda Riau, Ini Daftarnya
Polisi Dalami Temuan Narkoba Hasil Razia Satpol PP di Indo Kost Dumai

Berita Terkait

Kamis, 15 Januari 2026 - 10:04 WIB

Dinas Pekerjaan Kota Dumai Bahas Peningkatan Jalan Strategis Dumai

Kamis, 15 Januari 2026 - 08:30 WIB

Dinas Pekerjaan Umum Kota Dumai Melaksanakan Rapat Sosialisasi Program Penangan Banjir Segmen 6 di Kelurahan Laksamana

Kamis, 15 Januari 2026 - 07:24 WIB

Bagaimana Peran Serta Perusahaan Membangun Infrastruktur di Kecamatan Medang Kampai

Kamis, 15 Januari 2026 - 06:38 WIB

Pelaku Penyelundupan Manusia di Dumai Ditangkap

Rabu, 14 Januari 2026 - 17:29 WIB

Polresta Jambi Gagalkan Amankan Pelaku Pembawa 602 Gram Sabu

Berita Terbaru

Berita

Pelaku Penyelundupan Manusia di Dumai Ditangkap

Kamis, 15 Jan 2026 - 06:38 WIB