Walikota Dumai Apresiasi Kukerta Mahasiswa FK Unri

- Penulis

Senin, 30 Juni 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DUMAI – Wali Kota Dumai H. Paisal menghadiri sekaligus menutup secara resmi Lokakarya dan Kuliah Kerja Nyata (Kukerta) Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) Fakultas Kedokteran Universitas Riau yang bertempat di Aula Kantor Camat Dumai Selatan, Senin (30/06/2027).

Lokakarya dan Penutupan Kukerta Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) Fakultas Kedokteran Universitas Riau tersebut terlaksana di 12 Kelurahan di Kota Dumai yang dimulai di tanggal 21 Mei dan ditutup pada hari ini serta ada 136 mahasiswa yang mengikuti kegiatan tersebut di 4 Kecamatan yaitu, di Dumai Selatan, Dumai Timur, Dumai Barat, dan Medang Kampai.

Dalam Kukerta ini banyak mahasiswa yang melakukan inovasi UMKM seperti makanan anti Stunting serta memperkuat sumber daya manusia, dan para mahasiswa juga melakukam kegiatan skrinning kesehatan kepada masyarakat.

Dalam sambutannya Wali Kota Dumai H. Paisal menyampaikan bahwa para mahasiswa dapat menerapkan ilmu yang dipelajari di masyarakat tidak hanya ilmu Kedokteran tapi juga ilmu sosial selama Kunkerta.

“Kita ingin akhlak dan adab itu nomor satu, kami juga ingin para mahasiwa dimana inovasi yang telah dibuat pada saat Kunkerta dapat diimplementasikan, apa yang telah dipelajari mahasiswa pada saat di bangku kuliah berbeda dengan yang ada di masyarakat, untuk itulah butuh lebih dalam kita mempelajari tentang Kedokteran ini” sebutnya.

📷: @kominfo.dumai

Berita Terkait

Dinas Pekerjaan Umum Kota Dumai Melaksanakan Rapat Sosialisasi Program Penangan Banjir Segmen 6 di Kelurahan Laksamana
Bagaimana Peran Serta Perusahaan Membangun Infrastruktur di Kecamatan Medang Kampai
Pelaku Penyelundupan Manusia di Dumai Ditangkap
Polresta Jambi Gagalkan Amankan Pelaku Pembawa 602 Gram Sabu
Tetapkan Skala Prioritas, Pemko Dumai Segera Gesa Lanjutan Penanggulang Banjir di Sungai Dumai
Kapolda Riau Irjen Herry Heryawan Lantik Pejabat Baru Polda Riau, Ini Daftarnya
Polisi Dalami Temuan Narkoba Hasil Razia Satpol PP di Indo Kost Dumai
Abang dan Adik Resmi Dilantik Sebagai PPPK

Berita Terkait

Kamis, 15 Januari 2026 - 08:30 WIB

Dinas Pekerjaan Umum Kota Dumai Melaksanakan Rapat Sosialisasi Program Penangan Banjir Segmen 6 di Kelurahan Laksamana

Kamis, 15 Januari 2026 - 07:24 WIB

Bagaimana Peran Serta Perusahaan Membangun Infrastruktur di Kecamatan Medang Kampai

Kamis, 15 Januari 2026 - 06:38 WIB

Pelaku Penyelundupan Manusia di Dumai Ditangkap

Rabu, 14 Januari 2026 - 17:29 WIB

Polresta Jambi Gagalkan Amankan Pelaku Pembawa 602 Gram Sabu

Rabu, 14 Januari 2026 - 17:25 WIB

Tetapkan Skala Prioritas, Pemko Dumai Segera Gesa Lanjutan Penanggulang Banjir di Sungai Dumai

Berita Terbaru

Berita

Pelaku Penyelundupan Manusia di Dumai Ditangkap

Kamis, 15 Jan 2026 - 06:38 WIB