Wako H. Paisal Letakan Batu Pertama Pembangunan Gedung Serba Guna IK Limkos PKDP Dumai

- Penulis

Minggu, 23 November 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

foto : wako h. Paisal meletakan baru pertama

DUMAI – Wali Kota Dumai, H. Paisal, secara resmi meletakkan batu pertama pembangunan Gedung Serba Guna Ikatan Keluarga Limkos Persatuan Keluarga Daerah Piaman (PKDP) Kota Dumai, bertempat di Jalan Sutomo, Kelurahan Teluk Binjai, Sabtu (22/11/2025).

Acara ini menandai dimulainya pembangunan penting yang bertujuan menjadi pusat kegiatan utama bagi masyarakat, khususnya perantau asal Pariaman di Kota Dumai.

Ketua Panitia Pembangunan, Masriadi, dalam sambutannya menjelaskan detail dan tujuan pekerjaan tersebut.

Pembangunan ini awalnya sepenuhnya didanai melalui swadaya masyarakat IK Limkos PKDP Kota Dumai, namun panitia tetap mengharapkan dukungan dari berbagai pihak, wabil khusus kepada Pemerintah Kota Dumai.

“Gedung ini dibangun atas inisiatif dan gotong royong murni dari masyarakat IK Limkos PKDP kota Dumai,” ujar Masriadi.

Masriadi juga memaparkan spesifikasi bangunan. Gedung serba guna tersebut dibangun diatas tanah seluas 30 m x 30 m. Adapun luas bangunan dua lantai ini berukuran 6 m x 20 m.

Berita Terkait

Dinas Pekerjaan Kota Dumai Bahas Peningkatan Jalan Strategis Dumai
Dinas Pekerjaan Umum Kota Dumai Melaksanakan Rapat Sosialisasi Program Penangan Banjir Segmen 6 di Kelurahan Laksamana
Bagaimana Peran Serta Perusahaan Membangun Infrastruktur di Kecamatan Medang Kampai
Pelaku Penyelundupan Manusia di Dumai Ditangkap
Polresta Jambi Gagalkan Amankan Pelaku Pembawa 602 Gram Sabu
Tetapkan Skala Prioritas, Pemko Dumai Segera Gesa Lanjutan Penanggulang Banjir di Sungai Dumai
Kapolda Riau Irjen Herry Heryawan Lantik Pejabat Baru Polda Riau, Ini Daftarnya
Polisi Dalami Temuan Narkoba Hasil Razia Satpol PP di Indo Kost Dumai
Tag :

Berita Terkait

Kamis, 15 Januari 2026 - 10:04 WIB

Dinas Pekerjaan Kota Dumai Bahas Peningkatan Jalan Strategis Dumai

Kamis, 15 Januari 2026 - 08:30 WIB

Dinas Pekerjaan Umum Kota Dumai Melaksanakan Rapat Sosialisasi Program Penangan Banjir Segmen 6 di Kelurahan Laksamana

Kamis, 15 Januari 2026 - 07:24 WIB

Bagaimana Peran Serta Perusahaan Membangun Infrastruktur di Kecamatan Medang Kampai

Kamis, 15 Januari 2026 - 06:38 WIB

Pelaku Penyelundupan Manusia di Dumai Ditangkap

Rabu, 14 Januari 2026 - 17:29 WIB

Polresta Jambi Gagalkan Amankan Pelaku Pembawa 602 Gram Sabu

Berita Terbaru

Berita

Pelaku Penyelundupan Manusia di Dumai Ditangkap

Kamis, 15 Jan 2026 - 06:38 WIB