Pelindo Dumai Menerima Kunjungan Silaturahmi Dandim 0320/Dumai

- Penulis

Kamis, 27 November 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DUMAI – GM Pelindo Dumai Jonathan Ginting menerima kunjungan silaturahmi Komandan Kodim 0320/Dumai Letkol Arm Herman Santoso, S.E., S.Hub.Int., M.H.I., Kamis (27/11/2025)

Kunjungan silaturahmi Komandan Kodim 0320/Dumai langsung di sambut oleh GM Pelindo Dumai Jonathan Ginting beserta Staf dan jajaran Pelindo Dumai.

Kunjungan ini bertujuan memperkuat sinergi antara instansi dalam menjaga keamanan wilayah, meningkatkan koordinasi, serta memperkokoh hubungan kerja yang selama ini sudah berjalan baik.” Ujar GM Pelindo Dumai Jonathan Ginting.

Dalam kesempatan itu, GM Pelindo Dumai Jonathan Ginting mengucapakan terima kasih atas kunjungan silaturahmi Komandan Kodim 0320/Dumai Letkol Arm Herman Santoso.” Ucapnya.

GM Pelindo Dumai Jonathan Ginting didampingi Menager Umum, Manager Sistim Manajemen, Branch Menager SPMT silaturahmi bersama Komandan Kodim 0320/Dumai berjalan dengan penuh keakraban.

Berita Terkait

Dinas Pekerjaan Kota Dumai Bahas Peningkatan Jalan Strategis Dumai
Dinas Pekerjaan Umum Kota Dumai Melaksanakan Rapat Sosialisasi Program Penangan Banjir Segmen 6 di Kelurahan Laksamana
Bagaimana Peran Serta Perusahaan Membangun Infrastruktur di Kecamatan Medang Kampai
Pelaku Penyelundupan Manusia di Dumai Ditangkap
Polresta Jambi Gagalkan Amankan Pelaku Pembawa 602 Gram Sabu
Tetapkan Skala Prioritas, Pemko Dumai Segera Gesa Lanjutan Penanggulang Banjir di Sungai Dumai
Kapolda Riau Irjen Herry Heryawan Lantik Pejabat Baru Polda Riau, Ini Daftarnya
Polisi Dalami Temuan Narkoba Hasil Razia Satpol PP di Indo Kost Dumai
Tag :

Berita Terkait

Kamis, 15 Januari 2026 - 10:04 WIB

Dinas Pekerjaan Kota Dumai Bahas Peningkatan Jalan Strategis Dumai

Kamis, 15 Januari 2026 - 08:30 WIB

Dinas Pekerjaan Umum Kota Dumai Melaksanakan Rapat Sosialisasi Program Penangan Banjir Segmen 6 di Kelurahan Laksamana

Kamis, 15 Januari 2026 - 07:24 WIB

Bagaimana Peran Serta Perusahaan Membangun Infrastruktur di Kecamatan Medang Kampai

Kamis, 15 Januari 2026 - 06:38 WIB

Pelaku Penyelundupan Manusia di Dumai Ditangkap

Rabu, 14 Januari 2026 - 17:29 WIB

Polresta Jambi Gagalkan Amankan Pelaku Pembawa 602 Gram Sabu

Berita Terbaru

Berita

Pelaku Penyelundupan Manusia di Dumai Ditangkap

Kamis, 15 Jan 2026 - 06:38 WIB