Direktur PT Pelabuhan Dumai Berseri, Lukman SE dan Jajaran Mengucupkan Selamat dan Sukses Atas Pelantikan Fahmi Rizal.S.STP., M. Si Sebagai Sekda Kota Dumai

- Penulis

Rabu, 5 November 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ket foto : Direktur PT Pelabuhan Dumai Berseri, Lukman SE

DUMAI – Pemerintah Kota Dumai resmi melaksanakan pelantikan dan pengambilan sumpah jabatan terhadap Fahmi Rizal, S.STP, M.Si sebagai Sekretaris Daerah (Sekda) Sekda Kota Dumai.

Direktur PT Pelabuhan Dumai Berseri Kota Dumai, Lukman SE dan Jajaran mengucapkan selamat dan sukses atas pelantikan Sekretaris Daerah Kota Dumai Fahmi Rizal, S.STP., M.Si.

Semoga membawa semangat serta langkah baru bagi kemajuan danĀ  pelayanan terbaik untuk Masyarakat Kota Dumai.

Acara ini berlangsung dengan suasana khidmat di Gedung Pondopo di Jalan Putri Tujuh, kelurahan Teluk Binjai, Kecamatan Dumai Timur Senin (03/11/2025).

Pelantikan dihadiri oleh jajaran Pemko Dumai, DPRD Kota Dumai, TNI dan POLRI dan para undangan lainnya.

Berita Terkait

Dinas Pekerjaan Kota Dumai Bahas Peningkatan Jalan Strategis Dumai
Dinas Pekerjaan Umum Kota Dumai Melaksanakan Rapat Sosialisasi Program Penangan Banjir Segmen 6 di Kelurahan Laksamana
Bagaimana Peran Serta Perusahaan Membangun Infrastruktur di Kecamatan Medang Kampai
Pelaku Penyelundupan Manusia di Dumai Ditangkap
Polresta Jambi Gagalkan Amankan Pelaku Pembawa 602 Gram Sabu
Tetapkan Skala Prioritas, Pemko Dumai Segera Gesa Lanjutan Penanggulang Banjir di Sungai Dumai
Kapolda Riau Irjen Herry Heryawan Lantik Pejabat Baru Polda Riau, Ini Daftarnya
Polisi Dalami Temuan Narkoba Hasil Razia Satpol PP di Indo Kost Dumai
Tag :

Berita Terkait

Kamis, 15 Januari 2026 - 10:04 WIB

Dinas Pekerjaan Kota Dumai Bahas Peningkatan Jalan Strategis Dumai

Kamis, 15 Januari 2026 - 08:30 WIB

Dinas Pekerjaan Umum Kota Dumai Melaksanakan Rapat Sosialisasi Program Penangan Banjir Segmen 6 di Kelurahan Laksamana

Kamis, 15 Januari 2026 - 07:24 WIB

Bagaimana Peran Serta Perusahaan Membangun Infrastruktur di Kecamatan Medang Kampai

Kamis, 15 Januari 2026 - 06:38 WIB

Pelaku Penyelundupan Manusia di Dumai Ditangkap

Rabu, 14 Januari 2026 - 17:29 WIB

Polresta Jambi Gagalkan Amankan Pelaku Pembawa 602 Gram Sabu

Berita Terbaru

Berita

Pelaku Penyelundupan Manusia di Dumai Ditangkap

Kamis, 15 Jan 2026 - 06:38 WIB